No image available for this title

Skripsi Kedokteran

IDENTIFIKASI BAKTERI UDARA DI RUANG RAWAT INAP PAVILIUN FLAMBOYAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH UNDATA KOTA PALU TAHUN 2016



ABSTRACT


Background: Hospitals are a place to hold one of the health effort that is health care. However, the air quality in hospitals is also one thing that must be considered. Contaminated air have a significant role as a disease transmission. The hospital is a high risk of nosocomial infection. One indicator of air quality in the lower chamber is the high number of bacteria it is necessary for research or clinical testing in the laboratory to determine whether the air in the treatment room has potential as a source of transmission of nosocomial infections.
Objective: This study aimed to identify bacteria through the air contained in the room inpatient paviliun flamboyan at the general hospital of the city of palu undata 2016
Methods: This study used quantitative research with an observational study. Mechanical sampling probability sampling by means Total Sampling.
Results: Research results showed bacteria obtained 5 variations of bacteria which is 5 samples to Staphylococcus epidermidis (25%), 4 samples to Staphylococcus (20%), 3 samples to Staphylococcus Sp. (15%), 3 samples for Enterobacter aerogenes (15%), 3 sampel to Proteus penneri and 2 sample to Micrococcus varians (10%).
Conclusion: There are variations in the bacteria in inpatient paviliun flamboyan regional general hospital of the city of palu undata, including 5 samples of bacteria in which the bacteria are most namely Staphylococcus epidermidis.

Keywords: Hospitals Undata Palu, Air, Bacteria












IDENTIFIKASI BAKTERI UDARA DI RUANG RAWAT INAP PAVILIUN FLAMBOYAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH UNDATA KOTA PALU TAHUN 2016

Diana*, Sumarni**, Rahma Badaruddin***
*Mahasiswa Kedokteran, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kedokteran, Universitas Tadulako
** Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kedokteran, Universitas Tadulako
*** Departemen Fisiologi, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kedokteran, Universitas Tadulako

ABSTRAK

Latar Belakang: Rumah sakit merupakan tempat untuk menyelenggarakan salah satu upaya kesehatan yaitu pelayanan kesehatan. Namun, kualitas udara di rumah sakit juga menjadi salah satu hal yang harus diperhatikan. Udara yang terkontaminasi mempunyai peran cukup besar sebagai tempat penularan penyakit. Rumah sakit merupakan tempat yang beresiko tinggi terjadinya infeksi nosokomial. Salah satu indikator kualitas udara dalam ruang yang rendah adalah angka kuman yang tinggi untuk itu diperlukan penelitian atau pengujian secara klinis di laboratorium untuk mengetahui apakah udara di ruang perawatan mempunyai potensi sebagai sumber penularan infeksi nosokomial.
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi bakteri melalui udara yang terdapat pada ruang rawat inap paviliun flamboyan di rumah sakit umum daerah undata kota palu tahun 2016
Metode Penelitian: Penelitian ini menggunakan metode jenis penelitian kuantitatif dengan studi observasional deskriptif. Teknik pengambilan sampel secara probability sampling dengan cara Total Sampling.
Hasil Penelitian: Pada hasil penelitian didapatkan variasi bakteri yaitu 5 sampel bakteri Staphylococcus epidermidis (25%), 4 sampel Staphylococcus aureus (20%), 3 sampel Staphylococcus Sp. (15%), 3 sampel Enterobacter aerogenes (15%), 3 sampel Proteus penneri (15%), dan 2 sampel Micrococcus varians (10%).
Kesimpulan: Terdapat variasi bakteri di ruang rawat inap paviliun flamboyan rumah sakit umum daerah undata kota palu, diantaranya adalah 5 sampel bakteri dimana bakteri yang terbanyak yaitu Staphylococcus epidermidis.
Kata Kunci: Rumah Sakit Undata Palu, Udara, Bakteri


Ketersediaan

SKD2017381N 101 12 144 DIA iMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
N 101 12 144 DIA i
Penerbit PSPD : Palu.,
Deskripsi Fisik
xvii , 47 hl ; 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
xvii , 47 hl ; 29 cm
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this