Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi Kedokteran
Karakteristik ibu yang mengalami persalinan sectio Caesarea di rumah sakit daerah undata Palu tahun 2011-2012
Latar belakang: Sactio Caesarea merupakan pembedahan untuk melahirkan janin dengan membuka dinding uterus. Sectio caesarea miningkat dan menjadi trend walaupun dilakukan tanpa indikasi medis, menurut peneliti ini adalah "fenomena gunung es" diIndonesia. Penelitian ini bertujuanuntuk mengetahui karakteristik ibu yang mengalami persalinan sectio caesarea di RSUD Undata Palu tahun 2011-2012
Metode Penelitian : Jenis penelitian adalah deskriptif. pengambilan sampel secara proporsional sampling dan purposive sampling sejumlah 246 sampel yang diambil sesuai dengan keadaan pengambilan sampel.
Hasil penelitian : Usia ibu bersalin dengan sectio caesarea terbanyak adalah ibu dengan kelompok usia 31-33 tahun merupakan usia terbanyak yaitu 22,4% asal daerah Palu 59% agama Islam 79%, Pendidikan SMA 29%, pekerjaan sebagai ibu rumah tangga 89,7%, paritas multipara 58%, indikasi medis 81,3% indikasi non medis 18,7%, INDIKASI MEDIS TERBANYA PARTUS MACET 22%, INDIKASI NON MEDIS TERBANYAK SECTIO CAESAREA 60,9%, PERAWATAN TERBANYAK ADALAH
Ketersediaan
SKD1400023 | 618.2 ARI k | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
618.2 ARI k
|
Penerbit | : Palu., 2013 |
Deskripsi Fisik |
xv,75hlm; 29cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
618.2
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
xv,75hlm; 29cm
|
Pernyataan Tanggungjawab |
I Putu Eka Ariyasa G 501 09 052
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain