No image available for this title

Skripsi Kedokteran

EFEK GEL EKSTRAK RIMPANG KUNYIT (Curcuma domestica Val.) TERHADAP ANGIOGENESIS DALAM PROSES PENYEMBUHAN LUKA BAKAR PADA MENCIT (Mus musculus)



ABSTRAK
Latar Belakang: Di dalam kunyit terdapat zat yang bisa digunakan sebagai bahan pengganti bahan kimia untuk obat-obatan yang terdapat di pasaran. Kunyit memiliki kandungan kurkumin dimana senyawa metabolitnya flavonoid dapat meningkatan angiogenesis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efek gel ekstrak rimpang kunyit terhadap angiogenesis dalam proses penyembuhan luka bakar pada mencit.
Metode Penilitian: Penelitian ini merupakan penelitian true eksperimental laboratorium. Penelitian dilakukan pada bulan Oktober- Desember 2014 dengan tempat pembuatan ekstrak di Laboratorium Farmakognosi UNTAD, pembuatan luka dan biopsi dilakukan di Laboratorium Patologi Anatomi RSUD Anutapura Palu dan pewarnaan jaringan dilakukan di laboratorium Patologi Anatomi RS dr.Soetomo. Subjek adalah mencit yang dibagi menjadi 2 kelompok perlakuan terdiri dari 15 subjek. Mencit diberi luka bakar dengan cara penempelan plat tembaga selama 15 detik pada punggung kanan dan punggung kiri mencit, Kemudian kelompok 1 (kontrol negatif) diberikan gel tanpa zat aktif pada sisi kiri punggung mencit dan kelompok 2 (pelakuan) diberikan gel ekstrak rimpang kunyit konsentrasi 0,5% pada sisi kanan punggung mencit. Semuanya diberikan 2 kali sehari secara topikal pagi dan sore hari selama 7 hari. Pada hari ke-7 dilakukan biopsi dan dicat dengan pewarnaan Hematoxylin Eosin. Data berupa gambaran histolopatologi kulit berdasarkan angiogenesis, kemudian dianalisis menggunakan Uji T tidak berpasangan dengan nilai P


Ketersediaan

SKD2015051My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
615.32 EUI e
Penerbit : Palu.,
Deskripsi Fisik
xvi , 49 hlm ; 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
615.32
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
xvi , 49 hlm ; 29 cm
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this