Detail Cantuman
Advanced SearchBuku Teks
Asuhan Keperawatan Vulva Hygiene Untuk Mencegah Risiko Infeksi Pada Pasien Post Partum Yang Mengalami Luka Perineum Di Rumah Sakit Umum Daerah Undata Palu Tahun 2018
ABSTRAK
Asuhan Keperawatan Vulva Hygiene Untuk Mencegah Risiko Infeksi Pada Pasien Post Partum Yang Mengalami Luka Perineum Di Rumah Sakit Umum
Daerah Undata Palu Tahun 2018
Fitriani (2018)
Program Studi D-III Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Tadulako
Ni Wayan Sridani, S,ST, M,Kes ; Farida Latief, S,Kep, Ns
Kata Kunci : Asuhan Keperawatan Post Partum, Luka Perineum, Risiko Infeksi, Vulva Hygiene
Post partum adalah masa sesudah persalinan, dimulai setelah kelahiran plasenta dan berakhir ketika alat-alat kandungan kembali seperti keadaan sebelum melahirkan dengan waktu enam sampai duabelas minggu, salah satu komplikasi post partum adalah terjadinya luka perineum (Reader, 2014), jumlah ibu post partum yang mengalami luka perineum di RSUD Undata palu tahun 2017 mencapai 682 kasus. Dampak luka perineum pada ibu post partum bila tidak ditangani antara lain risiko infeksi. Untuk menghindari terjadinya risiko infeksi pada luka perineum perlu dilakukan vulva hygiene, vulva hygiene adalah membersihkan vulva dan daerah sekitarnya pada pasien post partum yang tidak dapat melakukannya sendiri atau pasien yang harus istirahat di tempat tidur. Metode studi kasus menggunakan dua subyek yang mengalami masalah yang sama (post partum yang mengalami luka perineum) dengan asuhan keperawatan yang berfokus pada intervensi perawatan perineum : vulva hygiene untuk mencegah risiko infeksi. Disarankan kepada rumah sakit kiranya dapat meningkatkan mutu pemberian layanan asuhan keperawatan dengan memberikan pelayanan yang prima terhadap pasien secara professional dan komprehensif.
Ketersediaan
L-N21015007 | 610.73 FIT a Laporan Akhir 2018 | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
610.73 FIT a Laporan Akhir 2018
|
Penerbit | Studi D-III Keperawatan : Fakultas Kedokteran Untad., 2018 |
Deskripsi Fisik |
xv, 93 hlm.; 30 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
610.73
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Fitriani
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain