No image available for this title

Buku Teks

ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN HIPERTENSI DENGAN PEMBERIAN INTERVENSI TEKNIK MASSAGE PUNGGUNG DIKOMBINASIKA DENGAN RELAKSASI NAFAS DALAM UNTUK MENGURANGI NYERI DI RUMAH SAKIT UNDATA TAHUN 2018



ABSTRAK

Asuhan Keperawatan Pada Klien Hipertensi Dengan Pemberian Intervensi Teknik Massage Punggung Di Kombinasikan Dengan Rileksasi Napas Dalam Untuk Mengurangi Nyeri Di Rumah Sakit Undata Tahun 2018
Nesli Lestari (2018)
Program Studi D-III Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Tadulako
Ratna Devi, SKM. M.Kes ; Nurwahidah S.Kep, Ns
Kata Kunci : Terapi rileksasi napas dalam, Massage punggung dan Hipertensi


Hipertensi atau darah tinggi adalah penyakit kelainan jantung dan pembuluh darah yang ditandai dengan peningkatan darah. prevalensi hipertensi di Indonesia pada kelompok usia usia 45 -54 tahun yaitu 35,6%. Untuk mengetahui gambaran asuhan keperawatan pada pasien hipertensi yang mengalami masalah nyeri dengan penerapan intervensi massage punggung dikombinasikan dengan relaksasi napas dalam di ruangan seroja RSUD undata Palu. Metode yang di pakai adalah metode kualitatif, peneliti melakukan tindakan keperawatan secara langsung dan di observasi langsung oleh peneliti. Berdasarkan asuhan keperawatan yang penulis lakukan dengan masalah utama yang ditemukan pada kedua pasien yaitu nyeri punggung dan dilaksanakan intervensi massage punggung dikombinasikan dengan rileksasi napas dalam pada kedua pasien tersebut teratasi. Hasil studi kasus menunjukan bahwa pemberian intervensi massage punggung dikombinasikan dengan relaksasi napas dalam dapat memberikan pengaruh terhadap penurunan nyeri. Diharapkan penelitian selanjutnya dapat menjalankan tindakan ini dengan lebih baik lagi.






Ketersediaan

L-N21015059My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610.73 LES a Laporan Akhir 2018
Penerbit Studi D-III Keperawatan : Fakultas Kedokteran Untad.,
Deskripsi Fisik
viii, 83 hlm.: ilus.; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
610.73
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this