Detail Cantuman
Advanced SearchBuku Teks
GAMBARAN STATUS GIZI PADA PASIEN ANAK DENGAN INFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTH (STH) DI RSUD UNDATA PALU DAN RSUD ANUTAPURA PALU TAHUN 2014-2018
GAMBARAN STATUS GIZI PADA PASIEN ANAK DENGAN INFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTH (STH) DI RSUD UNDATA PALU DAN RSUD ANUTAPURA PALU TAHUN 2014-2018
Muh Ghaly Syadzali*, Haerani Harun**, Vera Diana T***
*Mahasiswa Program Studi Kedokteran, Fakultas Kedokteran, Universitas Tadulako
**Departemen Patologi Klinik, Fakultas Kedokteran, Universitas Tadulako
***Departemen Parasitologi, Fakultas Kedokteran, Universitas Tadulako
ABSTRAK
Latar Belakang : Soil-transmitted helminths (STH) merupakan salah satu neglected tropical diseases di Indonesia. Infeksi ini disebabkan oleh beberapa spesies cacing diantaranya Ascaris lumbricoides, Ancylostoma duodenal, Necator Americanus, dan Trichuris trichiura. Infeksi STH berpengaruh terhadap status gizi penderita dengan Trichuris trichiura dan hookworm yang mengambil makanan sekaligus menghisap darah penderita serta Ascaris lumbricoides yang mengambil nutrisi terutama karbohidrat dan protein.
Metode Penelitian : Jenis penelitian ini adalah observasional deskriptif dengan pendekatan retrospektif. Teknik pengambilan sampelnya menggunakan teknik total sampling yang sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 43 anak.
Hasil Penelitian : Hasil penelitian ini, kebanyakan pasien dengan infeksi STH adalah laki-laki dan berada pada usia 6 tahun. Status gizi terbanyak pada pasien STH yaitu kategori kurus. Didapatkan bahwa infeksi terbanyak yaitu infeksi ascariasis
Kesimpulan : Kebanyakan pasien anak terinfeksi ascariasis yang berada pada usia 6 tahun dan berjenis kelamin laki-laki dengan kebanyakan mengalami status gizi kurus.
Kata Kunci : Infeksi STH, Status gizi
DESCRIPTION OF NUTRITIONAL STATUS IN PEDIATRIC PATIENTS WITH SOIL TRANSMITTED HELMINTHS (STH) INFECTION AT UNDATA HOSPITAL PALU AND ANUTAPURA HOSPITAL PALU 2014-2018
Muh Ghaly Syadzali*, Haerani Harun**, Vera Diana T***
*Medical Student, Faculty of Medicine, Tadulako University
**Department of Clinical Pathology, Faculty of Medicine, Tadulako University
***Department of Parasitology, Faculty of Medicine, Tadulako University
ABSTRACT
Background : Soil-transmitted helminths (STH) is one of the neglected tropical diseases in Indonesia. This infection is caused by several species of worms including Ascaris lumbricoides, Trichuris trichiura, Ancylostoma duodenale, and Necator americanus. This infection affects the nutritional status of patients with Trichuris trichiura and Hookworm that take nutrients while sucking blood from sufferers and Ascaris lumbricoides that take nutrients especially carbohydrates and proteins
Method : This type of research is descriptive observational with a retrospective approach. The sampling technique used total sampling technique with the inclusion and exclusion criteria. Total of samples in this study is 28 children.
Result : The result of this study, most patients with STH infection are male and at the age 6 years. The highest nutritional status in patients with STH is underweight category. It was found that the most infections is ascariasis infection
Conclusion : .Most pediartic patients who suffer ascariasis are 6 years old and male sex with most underweight nutritional status
Keyword : STH Infection, Nutritional status
Ketersediaan
S-N10115035 | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
610 SYA g Skripsi 2019
|
Penerbit | Studi Pendidikan Dokter : Fakultas Kedokteran Untad., 2019 |
Deskripsi Fisik |
xv, 38 hlm.: ilus.; 30 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
610
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Muh Ghaly Syadzali Amsyar
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain