No image available for this title

Buku Teks

TINDAKAN KEPERAWATAN VULVA HYGIENE UNTUK MENCEGAH INFEKSI PADA IBU POST SC (SECTIO CAESAREA) DI RUMAH SAKIT ANUTAPURA PALU PROVINSI SULAWESI TENGAH TAHUN 2019



Tindakan Keperawatan Vulva Hygiene Untuk Mencegah Infeksi Pada Ibu Post SC (Sectio Caesare) Di Rumah Sakit Anutapura Palu Provinsi Sulewesi Tengah Tahun 2019
Program Studi D-III Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Tadulako
Hayati Palesa SKM.MPH
Diansafitri
Post SC (Sectio Caesare) : Merupakan masa setelah persalinan atau masa nifas dimana selain memperhatikan pemulihan atau kembalinya organ kandungan seperti sebelum hamil dan waktu kurang lebih 6 minggu.
Tujuan : Vulva hygiene merupakan salah satu tindakan untuk memelihara kebersihan organ kewanitaan bagian luar (Vulva) yang dilakukan untuk mempertahankan kesehatan dan mencegah infeksi tujuan studi kasus melakukan tindakan keperawatan vulva hygiene untuk mencegah infeksi pada ibu post SC.
Metode penelitian : Studi kasus untuk membandingkan 2 pasien post SC yang mengalami resiko infeksi dan melalui pendekatan proses keperawatan dengan langkah-langkah seperti : pengkajian, menerapkan diagnose keperawatan, membuat intervensi / perencanaan, melaksanakan tindakan keperawatan dan melakukan evaluasi.
Hasil penilitian : Yang ditemukan pada ke 2 pasien yaitu setelah diberikan tindakan membersihkan vulva hygiene, ke 2 pasien mengatakan vulvanya sudah bersih pada hari ke-4.
Kesimpulan : Asuhan keperawatan pada post partum yang mengalami terjadinya resiko infeksi dengan pemberian tindakan membersihkan vulva diruangan kasuari bawah. Pada kedua pasien mulai dari pengkajian sampai evaluasi dapat dinyatakan berhasil dan dibuktikan vulva sudah bersih.
Saran : Untuk masyarakat diharapkan dapat memanfaatkan pelayanan kesehatan khususnya pada keperawatan martanitas.


Ketersediaan

N21016007610.73 DIA t Laporan Akhir 2019My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610.73 DIA t Laporan Akhir 2019
Penerbit Studi D-III Keperawatan : Fakultas Kedokteran Untad.,
Deskripsi Fisik
xiv, 64 hlm.: ilus.; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
610.73
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet.1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this