No image available for this title

Buku Teks

HUBUNGAN KEJADIAN HIPERTENSI DENGAN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RSUD ANUTAPURA PALU TAHUN 2019



HUBUNGAN KEJADIAN HIPERTENSI DENGAN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RSUD ANUTAPURA PALU TAHUN 2019

Nurul Annisa Sam*, Sarifuddin**

* Mahasiswa Kedokteran, Fakultas Kedokteran, Universitas Tadulako
**SMF Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi , Fakultas Kedokteran, Universitas Tadulako – RSU Untad
ABSTRAK
Pendahuluan: Diabetes Melitus merupakan penyakit yang memiliki kadar glukosa lebih dari normal atau biasa disebut dengan hiperglikemia. Penyakit ini merupakan penyakit metabolik yang disebabkan karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya. Kadar gula pada penderit DM tipe 2 yang tidak terkontrol dapat menyebabkan berbagai komplikasi salah satunya yaitu hipertensi.

Tujuan: untuk mengetahui hubungan kejadian Hipertensi dengan Diabetes Melitus Tipe 2 di RSUd Anutapura Palu tahun 2019.

Metode: Penelitian ini merupakan studi analitik dengan rancangan cross sectional. pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah total sampek 164 yaitu 82 pasien DM dan 82 pasien Non DM. Instrumen yang digunakan adalah data sekunder berupa rekam medik pasien RSUD Anutapura Palu Tahun 2019.

Hasil: Berdasarkan hasil analisis uji Chi-Square didapatkan angka prevalensi hipertensi pada subjek penderita Diabetes Melitus Tipe 2 yaitu 60,97%, dan angka prevalensi hipertensi pada subjek penderita Non Diabetes Melitus Tipe 2 yaitu 35,36 %. didapatkan nilai  = 0,001 (


Ketersediaan

S-N10117037610 SAM h Skripsi 2020My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610 SAM h Skripsi 2020
Penerbit Studi Pendidikan Dokter : Fakultas Kedokteran Untad.,
Deskripsi Fisik
xxiv, 42 hlm.:Ilus.; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
610
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this